Viral Pria Mirip Presiden Kim Jong Un Nyanyi di Acara Nikahan, Netizen: Gak Nyawer Dinuklir

Melati Pratiwi
Viral video pria mirip Presiden Korea Utara (Korut) Kim Jong Un menyumbang lagu di acara nikahan. (Foto: IF @nyinyir)

Nada bercanda, netizen memperingatkan bahaya yang akan datang usai video tersebut viral. Seperti diketahui, Kim Jong Un anti barat terkenal tegas dan tak kenal ampun.

"Jangan sampai ini yang real tau, entar tiba-tiba kirim nuklir dia," ujar @kun***.

"Khawatir besok dirudal rumahnya," kata @in***.

"Yang gak nyawer banyak pasti dibom nuklir," kata @per***.

"Bapak itu nydara gak kalau wajah dan stylenya mirip Kim Jong Unch," tulis @el***.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Internasional
2 hari lalu

Duh, Korut Tembakkan Roket Artileri saat Menhan AS Hegseth Berkunjung ke Perbatasan Korsel

Internasional
2 hari lalu

Profil Kim Yong Nam Mantan Kepala Negara Korea Utara yang Meninggal, Diplomat Kawakan

Internasional
2 hari lalu

Mantan Kepala Negara Korea Utara Kim Yong Nam Meninggal Dunia

Internasional
8 hari lalu

Korea Utara Tembakkan Rudal dari Laut 3 Hari Jelang KTT APEC di Korea Selatan

Internasional
13 hari lalu

Trump dan Kim Jong Un Akan Bertemu Pekan Depan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal