JAKARTA,iNews.id - Jaksa penuntut umum akan memanggil paksa dua anggota Propam Polri untuk menjadi saksi dalam sidang dugaan perintangan penyidikan atau obstruction of justice pembunuhan Brigadir J dengan terdakwa Hendra Kurniawan dan Agus Nurpatria Adi Purnama.