Suhartoyo Terpilih Jadi Ketua MK Gantikan Anwar Usman 

Ifaldi Musyadat
muhammad farhan
MK memilih Suhartoyo jadi Ketua MK baru gantikan Anwar Usman, Kamis (9/11). (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - MK memilih Suhartoyo jadi Ketua MK baru gantikan Anwar Usman, Kamis (9/11). Anwar dikenakan sanksi pencopotan oleh MKMK, Selasa (7/11) lalu. Suhartoyo terpilih menjadi Ketua MK setelah hasil Rapat Pleno. 

Sebelumnya Ketua MKMK, Jimly Asshiddiqie memecat Anwar Usman. Hal ini untuk menciptakan Pemilu 2024 yang adil dan terpercaya. 

Produser: B.Lilia Nova

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
9 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: MK Diskualifikasi Cawabup Pasaman Anggit Kurniawan dan Perintahkan Pemungutan Suara Ulang

Video
10 bulan lalu

MK Kabulkan Gugatan Persyaratan Pilpres, Ambang Batas Dihapus

Video
1 tahun lalu

Mahfud MD Sindir Putusan PTUN Kabulkan Gugatan Anwar Usman: Lakukan Saja, Mumpung Masih Bisa!

Video
1 tahun lalu

PTUN Kabulkan Gugatan Anwar Usman, Minta MK Batalkan Pengangkatan Suhartoyo Sebagai Ketua MK

Video
2 tahun lalu

Jimly Asshiddiqie Sebut Hampir Semua Parpol di Indonesia Berbentuk Dinasti, Ini Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal