Armenia Sepakat Damai dengan Azerbaijan Picu Kemarahan Pejuang, Hancurkan Gedung Pemerintah

Arif Budiwinarto
Petugas militer Armenia tengah berjaga di depan gedung pemerintah. Ribuan warga dan pejuang Armenia marah setelah Pemerintah Armenia sepakat berdamai dengan Azerbaijan. (foto: AFP)

Perdana Menteri Armenia, Nikol Pashinyan, mengatakan pihaknya telah mempertimbangkan secara matang mengikuti kesepakatan tersebut.

Pashinyan menilai gencatan senjata penuh dengan Azerbaijan sebagai opsi terbaik bagi dua negara berkonflik.

"Saya telah menandatangani pernyataan dengan Presiden Rusia dan Azerbaijan untuk penghentian perang Nagorno-Karabakh," kata Pashinyan dikutip dari AFP.

"Secara pribadi, langkah ini menyakitkan bagi saya dan rakyat kami," lanjutnya.

"Saya telah mengambil keputusan ini sebagai hasil dari analisis mendalam tentang situasi militer," ucapnya.

Picu aksi anarkis di dalam negeri Armenia

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Internasional
3 bulan lalu

Ditengahi Trump, Armenia dan Azerbaijan Berdamai Setelah Perang Puluhan Tahun

Internasional
5 tahun lalu

Sepakat Damai dengan Azerbaijan, PM Pashinyan Dimusuhi Warga Armenia Dipuji Vladimir Putin

Internasional
5 tahun lalu

Warga Sipil Tewas Kena Ranjau Pascakesepakatan Damai, Azerbaijan Tuduh Armenia

Internasional
5 tahun lalu

Anggota Parlemen Prancis Tuduh Azerbaijan Pakai Senjata Terlarang Saat Perang dengan Armenia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news