Iran Siap Kembali Berunding Nuklir dengan AS Setelah Diserang, Ini Syaratnya

Anton Suhartono
Iran bisa saja melanjutkan perundingan dengan AS setelah fasilitas nuklirnya diserang, tapi ada syarat yang harus dipenuhi (Foto: Maxar via AP)

Namun Araghchi menegaskan, Iran tidak akan begitu saja menghentikan pengayaan uraniumnya. Menurut dia, program nuklir Iran soal kebanggaan dan kemuliaan bangsa, hasil kerja keras para ilmuwan yang harus dihargai.

"Kami menunjukkan dan membuktikan selama perang yang dipaksakan selama 12 hari bahwa kami memiliki kemampuan membela diri, dan kami akan terus melakukannya jika ada agresi yang dilancarkan terhadap kami," kata Araghchi.

Serangan Israel, yang dibantu AS, pada 13 hingga 24 Juni ke Iran menewaskan sedikitnya 935 orang, demikian data terbaru dari Kementerian Kesehatan Iran. Selain itu 5.332 orang lainnya luka.

Sementara itu serangan balasan Iran ke Israel menewaskan sedikitnya 29 orang dan melukai lebih dari 3.400 lainnya, demikian data Universitas Ibrani Yerusalem.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
11 jam lalu

Sadis, Pria Ini Bunuh 6 Orang termasuk Anggota Keluarga dan Pendeta

Internasional
13 jam lalu

Siapa Reza Pahlevi, Sosok yang Dikaitkan dengan Demonstrasi Rusuh di Iran?

Internasional
13 jam lalu

Ngeri! Trump Pertimbangkan Serang Iran

Internasional
14 jam lalu

Dari Es Abadi ke Pusat Konflik Global: Mengapa Greenland Diperebutkan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal