Kisah Perjuangan Anak Petani Indonesia Lulusan S2 Kampus Ternama di AS

Nathania Riris Michico
Robinson Sinurat bersama orang tuanya saat wisuda S2 di New York (Foto: doc. Instagram Robinson Sinurat)

Terjun ke Bidang Sosial di Palembang

Minat Obin di bidang sosial tumbuh saat tinggal di Palembang. Obin yang supel dikenal sangat aktif berorganisasi. Dia tergabung di Youth Interfaith Community, American Association of Petroleum Geologist, menjadi ketua perkumpulan warga Batak, dan mendirikan organisasi kampus, Himpunan Mahasiswa Geofisika.

Setelah lulus, dia pindah ke Jakarta untuk menerima tawaran kerja sebagai koordinator program di bidang kepemudaan di Global Peace Foundation. Setelah itu, di Jakarta dia juga pernah bekerja di kementerian PU (Pekerjaan Umum) sebagai seorang konsultan.

Kerap kali dia mengikuti konferensi-konferensi baik di tingkat nasional maupun internasional yang pernah membawanya hingga ke Malaysia.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internet
2 bulan lalu

Bangga! Mahasiswa Indonesia Raih Juara 2 dan 3 di Teknofest 2025 Istanbul

Nasional
2 bulan lalu

Mahasiswa RI Meninggal saat Dampingi Pejabat di Austria, Kemlu Buka Suara

Internasional
5 bulan lalu

Trump Larang Universitas Harvard Terima Mahasiswa Asing, Begini Tanggapan Kampus

Nasional
7 bulan lalu

Mahasiswa Indonesia Sambut Hangat Presiden Prabowo di Mesir, Sampaikan Sejumlah Harapan

Nasional
1 tahun lalu

392 Atlet Mahasiswa Indonesia Bertanding di ASEAN University Games 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal