Perempuan TKI Dibunuh di Air Terjun Hong Kong, Pelaku Pengusaha asal Inggris

Anton Suhartono
Seorang TKI ditemukan tewas di obyek wisata air terjun Hong Kong pada 28 Oktober (Foto: BBC)

Polisi mengatakan pasutri itu pergi ke air terjun pada 27 Oktober malam. Namun setelah setengah jam, sang suami pulang sendirian.

Dia tidak langsung melapor polisi, bahkan segera meninggalkan Hong Kong. Sin menyebut tindakan itu mencurigakan yang pada akhirnya mengungkap kasus ini. Sementara itu sang istri dibebaskan dengan jaminan serta dikenakan wajib lapor.

Motif pembunuhan masih didalami.

Badan Koordinasi Migran Asia, kelompok advokasi, pada 30 Oktober menyampaikan kesedihan dan kemarahan terdalam atas kasus tersebut.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Buletin
6 jam lalu

Momen Prabowo Terkesima Orasi Siswa Sekolah Rakyat Mampu Bicara 4 Bahasa Asing

Buletin
9 jam lalu

Bonatua Menang Gugatan di KIP, KPU Wajib Buka Salinan Ijazah Jokowi ke Publik

Buletin
24 jam lalu

Pandji Pragiwaksono Dilaporkan, Polda Metro Jaya Selidiki Dugaan Penistaan Agama

Buletin
24 jam lalu

Prabowo Resmikan 166 Sekolah Rakyat Serentak, Baru 6 Bulan Sudah Lahir Juara Olimpiade

Buletin
4 hari lalu

Detik-Detik Angin Kencang Porak-porandakan Bandara Juanda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal