Presiden Haiti Dibunuh, Biden: AS Siap Bantu Penyelidikan

Umaya Khusniah
Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden. (Foto: Reuters)

WASHINGTON, iNews.id - Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden mengaku terkejut dengan pembunuhan keji terhadap Presiden Haiti, Jovenel Moise dan melukai istrinya di rumah mereka, Rabu (7/7/2021). Dia juga mengatakan, AS siap membantu menyelidiki kasus penembakan ini. 

"Kami mengutuk serangan keji ini dan semoga Ibu Negara Moise lekas sembuh," kata Biden dalam sebuah pernyataan seperti dilansir dari Reuters. 

Dia juga menambahkan AS menyampaikan belasungkawa kepada rakyat Haiti. AS siap membantu Haiti agar situasi aman dan terjamin.

Duta Besar Haiti untuk AS, Bocchit Edmond mengatakan, pemerintahnya akan menyambut bantuan keamanan AS pasca-pembunuhan itu.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
5 jam lalu

Nah, Imigran Afghan yang Tembak 2 Tentara Garda Nasional Pernah Tugas di Pasukan Khusus AS

Internasional
8 jam lalu

2 Pasukan Garda Nasional AS Ditembak Imigran Afghanistan, Trump Salahkan Joe Biden

Nasional
7 hari lalu

KPK: Penyelidikan Dugaan Korupsi di BPKH terkait Fasilitas Jemaah Haji

Nasional
9 hari lalu

Densus 88 Tangkap 5 Pelaku Perekrutan Anak untuk Jaringan Teroris

Nasional
15 hari lalu

KPK Ungkap Penyelidikan Dugaan Korupsi di BPKH Berbeda dengan Kasus Kouta Haji

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal