Anies: Museum Sejarah Nabi Muhammad SAW Akan Jadi Terbesar di Luar Arab Saudi

Antara
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. (Foto: ist)

Selain museum sejarah nabi, Pemprov DKI Jakarta juga berencana membangun masjid terapung di lahan buatan tersebut.

Sebelumnya, Dewan Masjid Indonesia (DMI) bersama Liga Muslim Dunia dan Yayasan Wajaf Assalam sepakat membangun Museum Sejarah Nabi dan Peradaban Islam di Indonesia. Museum ini akan menjadi yang terbesar di dunia sekaligus pertama di luar Arab Saudi.

Kesepakatan ini tertuang dalam nota kesepahaman (memorandum of understanding/Mou) yang ditandatangani Wakil Ketua Umum DMI sekaligus Menteri PAN RB Syafruddin yang mewakili Ketua DMI/Wakil Presiden Bapak Jusuf Kalla, Sekretaris Jenderal Liga Muslim Dunia Syaikh Dr Muhammad Abdul Karim Al-Isa dan Ketua Yayasan Wakaf Salam Nashir Az-Zahroni di Jeddah, Arab Saudi, Senin, 30 September 2019.

Museum akan dibangun di Cimanggis Depok, bersebelahan dengan Universitas Islam Internasional Indonesia.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Pemprov DKI Jakarta Gelar Operasi Modifikasi Cuaca untuk Antisipasi Cuaca Ekstrem

Megapolitan
5 hari lalu

Pramono bakal Bangun Ekosistem Seni-Budaya di Taman Ismail Marzuki, Gandeng IKJ

Megapolitan
6 hari lalu

Inovasi Hijau, Pemkot Jaktim Bangun Septic Tank Komunal Salurkan Biogas ke Rumah Warga

Nasional
7 hari lalu

Cerita Sandiaga Uno Maju Pilgub Jakarta 2017, Sempat Tak Pede hingga Berpasangan dengan Anies

Internasional
6 hari lalu

Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal