BMKG Imbau Warga Jakarta Waspadai Hujan Disertai Angin Kencang pada Siang dan Sore

Antara
BMKG mengimbau warga Jakarta mewaspadai hujan disertai angin kencang pada Senin (30/8/2021) siang dan sore.). (Foto: Ist)

Pada siang hari, wilayah Jakarta Barat dan Jakarta Selatan diprakirakan hujan sedang, Jakarta Pusat dan Jakarta Timur hujan ringan, sementara Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu cerah berawan.
 
Pada malam hari, hujan ringan akan terjadi di wilayah Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur.
 
Sementara itu, Jakarta Pusat, Jakarta Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu diprakirakan berawan dan cerah berawan.
 
Suhu di wilayah Jakarta sekitar 24 hingga 34 derajat Celsius dengan tingkat kelembaban berkisar 65—95 persen.

Editor : Ahmad Antoni
Artikel Terkait
Megapolitan
15 jam lalu

Kebakaran Ruko di Fatmawati Jaksel, 63 Personel Damkar Dikerahkan!

Nasional
22 jam lalu

Waspada! Cuaca Ekstrem Masih Mengancam Sejumlah Wilayah Sepekan ke Depan

Nasional
1 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta-Citayam: Rute, Waktu Tempuh dan Caranya

Nasional
2 hari lalu

Gempa Hari Ini Guncang Banten, Cek Pusat dan Magnitudonya!

Megapolitan
3 hari lalu

Hujan Deras, Kemang Utara Jaksel Terendam Banjir!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal