Detik-Detik Penangkapan Bandar Narkoba yang Kabur dari Lapas Cipinang, Sembunyi di Rumah Keluarga Bogor

Putra Ramadhani Astyawan
Daftar Pencarian Orang (DPO) Aditya Egatifyan alias Bokir, napi Lapas Cipinang ditangkap di Bogor. (Foto: dok Lapas Cipinang)

Diketahui sebelumnya, narapidana kasus narkoba yang divonis 14 tahun penjara itu kabur dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Cipinang, Jakarta Timur pada Sabtu (29/10/2022) sore.

Narapidana tersebut kabur dengan cara memanjat atap tempat pelatihan kuliner di Lapas Cipinang. Dia juga terekam kamera pengawas memanjat pagar Lapas Cipinang. AE menggunakan alat bantu sarung saat melewati pagar berduri Lapas Cipinang.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

2 Kurir Sabu Diringkus, Bawa 100 Kg Siap Edar di Malam Tahun Baru

Megapolitan
3 hari lalu

Polda Metro Tangkap 9.894 Tersangka Narkoba selama 2025, Terbanyak Pemakai

Nasional
3 hari lalu

Hasil Tes Urine Tahanan KPK, Ada yang Pakai Narkoba?

Nasional
4 hari lalu

Polri Sita 590 Ton Narkoba sepanjang 2025, Tangkap 64.046 Tersangka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal