Reuni SMK di Bogor Pesta Miras dan Narkoba Digerebek Polisi

Putra Ramadhani Astyawan
Penggerebekan pesta miras pengunjung villa di Desa Cibuntu, Kecamatan Ciampea, Bogor (Foto: iNews/Wildan Hidayat)

"Kita enggak tahu terjadi pesta seks apa enggak di sana, yang jelas kehadiran kita di sana secara respons dapat menggagalkan pesta miras dan narkoba yang pasti berhasil menggagalkan kegiatan itu. Jadi kita belum bisa pastikan (ada pesta seks atau tidak)," tuturnya.

Sebelumnya, polisi mengamankan 33 orang yang diduga sedang asik berpesta miras dan narkoba dari vila di Desa Cibuntu, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor pada Sabtu 3 Oktober 2020 malam.

Barang bukti yang diamankan belasan botol miras, tiga linting ganja dan obat-obatan keras daftar G. Diketahui, mereka tengah melaksanakan kegiatan reuni alumni salah satu SMK di Kota Bogor.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Bahlil Respons Putusan MK, Sebut Polisi dan Jaksa Bantu Perkuat Kinerja ESDM

Nasional
2 hari lalu

Reformasi Polri: Organisasi Sipil Beri Catatan soal Rekrutmen hingga Pengawasan

Nasional
3 hari lalu

Menkum Sebut Polisi yang Terlanjur Menjabat di Sipil Tak Wajib Mundur 

Nasional
3 hari lalu

Komisi III DPR Bantah UU KUHAP Izinkan Polisi Sadap Tanpa Izin

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal