Viral Pengeroyokan Geng Motor di Jakbar, Ini Motifnya

Yohannes Tobing
Ilustrasi pengeroyokan. (Foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Unit Reskrim Polsek Metro Tamansari menangkap geng motor yang melakukan pengeroyokan terhadap dua remaja di Jalan Gajah Mada, Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat. Polisi menyebut motif para pelaku ingin mendapat pengakuan.

"Dari pendalaman pemeriksaan, sementara ini kami menemukan motif yang paling menonjol adalah ingin mendapatkan pengakuan," kata Kapolsek Metro Tamansari AKBP Iver Son Manossoh saat konferensi pers, Senin (13/12/2021).

Adapun, lanjut Iver, pengakuan yang dikehendaki oleh sejumlah kelompok geng motor tersebut agar terlihat hebat dari geng motor lain.

"Itu motif yang dapat kami pelajari dari komunikasi medsos mereka maupun dari pengakuan para pelaku yang telah kami amankan," tuturnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
8 hari lalu

Geger! Xpander Tabrak Mobil lagi Parkir dan Pejalan Kaki di Jakbar, 1 Orang Tewas

Megapolitan
19 hari lalu

Viral Komplotan Maling Motor Todongkan Senpi ke Warga di Jakbar, Diburu Polisi!

Megapolitan
22 hari lalu

Legislator Fraksi Perindo Dina Masyusin Serahkan 16 Sound System ke Warga Rawa Buaya

Nasional
28 hari lalu

Ini Peran 6 Polisi dalam Pengeroyokan 2 Matel hingga Tewas di Kalibata

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal