1 Tahanan Rutan KPK Positif Covid, Dipindahkan ke RS Wisma Atlet

Sindonews
Raka Dwi Novianto
Plt Juru bicara KPK Ali Fikri. (Foto Antara).

KPK, lanjut Ali, terus berupaya untuk memutus mata rantai penyebaran Covid 19 di lingkungan KPK dengan secara berkala melakukan penyemprotan disinfektan, penerapan protokol kesehatan yang ketat bagi seluruh pihak yang beraktifitas didalam lingkungan KPK serta rutin pemeriksaan uji Swab Antigen sesuai kebutuhan. 

Beberapa upaya pencegahan penularan wabah Covid 19 dilingkungan Rutan KPK telah dilakukan antara lain, kunjungan kuasa hukum maupun keluarga tahanan tetap melalui online yang telah dipersiapkan sesuai jadwal kunjungan. 

"Memberikan toolkit anticovid 19 kepada seluruh tahanan, melakukan test swab secara berkala baik para tahanan, petugas rutan dan pengawal tahanan. Dan penyemprotan disinfektan secara berkala di seluruh ruangan rutan," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Nasional
2 hari lalu

KPK: Total Gratifikasi Sepanjang 2025 Tembus Rp16,4 Miliar

Nasional
3 hari lalu

KPK Ungkap Potensi Kerugian Negara Imbas Kerusakan Hutan Tembus Rp175 Triliun

Nasional
4 hari lalu

KPK Periksa 15 Saksi terkait Kasus Kajari HSU, Dalami Pemotongan Anggaran Internal Kejari

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal