Bamsoet Minta Pemerintah dan KPU Pertimbangkan Tunda Pilkada jika Kasus Covid-19 Meningkat

Antara
Bambang Soesatyo (Foto: Antara)

"Saya mendorong pihak penyelenggara pilkada dan Satgas Penanganan Covid-19 untuk meminta pemda dari 45 daerah yang berzona merah itu memastikan seluruh pihak yang terlibat dalam pilkada 2020 meningkatkan disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan, guna mencegah penularan Covid-19 dan menghindari terbentuknya klaster dalam pilkada," ujarnya.

Pemerintah juga harus mengevaluasi seluruh perkembangan tahapan pilkada yang sudah dilaksanakan karena banyak ditemukan pelanggaran dalam penerapan protokol kesehatan.

Dia menegaskan perlu diambil sikap tegas dari awal apabila pelanggaran masih dilakukan dalam berbagai tahapan pilkada.

Kasus Covid-19 di Indonesia menembus 210.000, lebih dari 8.500 orang di antaranya meninggal dunia. Dari korban meninggal itu ada setidaknya 110 dokter dan sekitar 70 tenaga medis.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Seleb
4 hari lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Health
8 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
9 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal