Dugaan Korupsi Anggaran PJU Rp40 Miliar, Kantor Dishub Cianjur Digeledah Kejaksaan

M. Andi Ichsyan
Kejari Cianjur dikawal personel TNI dan Polri menggeledah dua Kantor Dishub Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Senin (23/6/2025). (Foto: M. Andi Ichsyan).

CIANJUR, iNews.idKejaksaan Negeri (Kejari) Cianjur, Jawa Barat menggeledah dua Kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Cianjur, Senin (23/6/2025). Penggeledahan dilakukan terkait dugaan tindak pidana korupsi anggaran penerangan jalan umum (PJU) tahun 2023 dengan nilai mencapai Rp40 miliar.

Tim kejaksaan dikawal personel TNI dan Polri menyisir kantor yang berlokasi di Jalan Raya Bandung, Kelurahan Muka. Penggeledahan berlangsung hampir lima jam. 

Dari hasil penggeledahan, petugas menyita sejumlah dokumen dan berkas yang diduga menjadi barang bukti dalam pengusutan kasus tersebut.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
6 bulan lalu

Kejagung Geledah Apartemen 2 Stafsus Eks Mendikbudristek terkait Korupsi Laptop

Nasional
20 jam lalu

KPK Bocorkan Metode Gali Informasi Saksi, Tanya Hobi hingga Asal Daerah

Nasional
1 hari lalu

KPK: Belum Ditemukan Keterlibatan Bobby Nasution di Kasus Korupsi Proyek Jalan Sumut

Nasional
2 hari lalu

Kejagung Geledah Rumah Pejabat Pajak, Begini Tanggapan DJP

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal