Kawasan Ganjil Genap Jakarta Selatan, Lengkap Rute dan Aturannya

Wikku D Nugroho
Kawasan ganjil genap Jakarta Selatan lengkap rute dan aturannya. (Foto: Antara)

Pada prinsipnya peraturan ganjil genap di Jakarta hanya memperbolehkan kendaraan roda empat berplat nomor polisi ganjil dan genap untuk melintas di jalan tertentu sesuai dengan tanggal ganjil dan genap.  

Bagi yang ingin berkunjung ke Jakarta Selatan, tidak ada salahnya mengetahui kawasan ganjil genap di daerah tersebut agar tidak ditilang. 

Berikut ini rute kawasan ganjil genap Jakarta Selatan dan aturannya dirangkum laman Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Kamis (31/8/2023). 

Kawasan Ganjil Genap Jakarta Selatan

Berikut ini kawasan ganjil genap Jakarta Selatan

Jalan Sisingamangaraja
Jalan Panglima Polim
Jalan Fatmawati
Jalan Suryopranoto
Jalan Gatot Subroto
Jalan HR Rasuna Said

Jenis Kendaraan yang Dikecualikan Pada Aturan Ganjil Genap Jakarta

1. Kendaraan berstiker disabilitas.  
2. Ambulans.  
3. Pemadam Kebakaran.
4. Angkutan umum berplat kuning.
5. Sepeda motor.
6. Kendaraan berbahan bakar listrik. 
7. Truk tangki bahan bakar.
8. Kendaraan pimpinan lembaga tinggi negara.
9. Kendaraan operasional dengan TNKB berwarna dasar merah, TNI dan Polri. 
10. Kendaraan pimpinan dan pejabat negara asing serta lembaga internasional.
11. Kendaraan evakuasi kecelakaan lalu lintas. 
12. Kendaraan pengangkut uang Bank Indonesia, antar bank, pengisian ATM dengan pengawasan dari petugas Polri. 
13. Kendaraan untuk kepentingan tertentu menurut pertimbangan Polri.

Editor : Johnny Johan Sompotan
Artikel Terkait
Megapolitan
11 hari lalu

Libur Natal, Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan Hari Ini

Megapolitan
12 hari lalu

Hore! Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan selama Libur Nataru

Megapolitan
14 hari lalu

Libur Tahun Baru 2026, Ganjil-Genap Jakarta Ditiadakan

Megapolitan
14 hari lalu

Ganjil-Genap di Jakarta Ditiadakan Selama Libur Natal 25–26 Desember

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal