Kejagung Sebut Google Tawarkan Chromebook ke Kemendikbudristek

Ari Sandita Murti
Kapuspenkum Kejagung RI, Harli Siregar mengatakan bahwa Google sempat tawarkan Chromebook ke Kemendikbudristek. (Foto: iNews.id/Ari)

Pihaknya juga akan memereksi beberapa saksi untuk mengetahui siapa sosok di balik perubahan kajian awal tersebut hingga keluarnya persetujuan izin pengadaan.

"Nah nanti siapa yang berperan terkait ini sehingga ada perubahan antara kajian awal dengan review terhadap kajian itu sehingga Chromebook dipilih menjadi sistem dalam pengadaan ini, nah ini yang akan didalami oleh penyidik," tutur dia.

Sebelumnya, Nadiem diperiksa penyidik Kejagung selama 12 jam terkait pengawasan atas pelaksanaan pengadaan laptop. Harli menjelaskan ia dicecar 31 pertanyaan, salah satunya terkait rapat perubahan hasil kajian teknis laptop Chromebook.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
9 menit lalu

Mengenang Antasari Azhar, Jaksa Pertama Jabat Ketua KPK yang Gigih Berantas Korupsi

Nasional
2 hari lalu

Kejagung Segera Lelang Aset Sandra Dewi, Pulihkan Kerugian Kasus Harvey Moeis

Nasional
2 hari lalu

2 Korporasi Belum Lunasi Uang Pengganti Kasus CPO, Aset Disita Kejagung

Nasional
3 hari lalu

Gubernur Riau Abdul Wahid Pakai Duit Jatah Preman untuk Pelesiran ke Inggris hingga Brasil

Nasional
3 hari lalu

KPK Segel Rumah Gubernur Riau Abdul Wahid di Jaksel, Amankan Uang Rp800 Juta  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal