Ketika Vladimir Putin Ditanya soal Perang Dunia III

Anton Suhartono
Vladimir Putin berbicara soal Perang Dunia III (Foto: AP)

Rusia, lanjut dia, akan membangun hubungan dengan negara-negara mana pun hanya atas dasar kepentingan.

"Jika kita menjalin hubungan dengan seseorang, kita akan melakukannya hanya atas dasar kepentingan Rusia," tuturnya.

Saat ditanya soal kemungkinan pulihnya hubungan Rusia dengan Amerika Serikat (AS), Putin menegaskan kemungkinan itu bisa saja terjadi.

"Kita tidak pernah kehilangan keinginan," ucapnya, seraya menegaskan lagi Rusia siap  berkompromi dengan syarat tidak mengorbankan kepentingan internal.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
4 jam lalu

Menteri Israel Sebut Tak Ada Bangsa Palestina, Begini Kecaman Keras Rusia

Internasional
5 jam lalu

Video Pertemuan Trump-MBS Ditonton 4 Miliar Kali, Bukti Peran Saudi Diperhitungkan Dunia

Internasional
8 jam lalu

Rusia Kecam Israel karena Bayar Kelompok Bersenjata Palestina untuk Lawan Hamas

Internasional
23 jam lalu

Fantastis! Video Pertemuan Trump dan Pangeran MBS Ditonton 4 Miliar Kali Lebih dalam 48 Jam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal