Polri Imbau Pemudik Motor Daftar Mudik Gratis Presisi, Ini Kota Tujuannya

riana rizkia
Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko di Gedung Humas Mabes Polri, Jakarta, Rabu (20/3/2024). (Foto MPI).

"Dibuka pada 20 April sampai dengan 22 April 2024 pukul 08.00 hingga 14.00 WIB , dengan membawa satu foto copy Kartu Keluarga (KK) dan satu fotocopy KTP," katanya.

Berikut rincian kota tujuan mudik gratis Polri:

Jawa Barat 

1. Kuningan: Majalengka-Indramayu-Cirebon-Kuningan 
2. Banjar: Sumedang-Garut-Tasikmalaya-Ciamis-Banjar 

Jawa Tengah 

1. Semarang: Brebes-Tegal-Slawi-Pemalang-Pekalongan-Batang-Kendal-Semarang-Demak-Purwodadi 
2. Solo: Solo-Sukoharjo-Sragen-Karanganyar-Boyolali-Klaten
3. Wonogiri: Wonogiri-Pacitan 
4. Purwokerto: Purwokerto Purbalingga-Banjar Negara-Wonosobo-Temanggung
5. Purworejo: Kebumen-Purworejo-Magelang-Sleman-Yogyakarta 
6. Yogyakarta: Kulonprogo-Bantul-Sleman-Gunung Kidul
7. Kudus: Kudus-Jepara 
8. Rembang: Pati-Rembang 

Jawa Timur 

1. Surabaya Jalur Utara: Bojonegoro-Tuban-Lamongan-Gresik-Surabaya
2. Surabaya Jalur Selatan: Ponorogo-Trenggalek-Tulungagung-Kediri-Jombang-Surabaya
3. Madiun: Madiun-Ngawi-Jombang-Mojokerto-Surabaya-Malang
4. Banyuwangi: Pasuruan-Probolinggo-Lumajang-Jember

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
16 jam lalu

Bongkar Jaringan Judol Internasional, Bareskrim Blokir Ratusan Rekening

Nasional
22 jam lalu

KUHAP dan KUHP Baru Berlaku Mulai Hari Ini, Polri Langsung Terapkan

Nasional
22 jam lalu

Polri Segera Umumkan Tersangka Kasus Kayu Gelondongan Bencana Sumatra

Nasional
2 hari lalu

Polri Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Serentak, 42 Pati dan Ribuan Personel Dapat Promosi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal