Sempat Dimulai, Sidang Tipikor Setnov Diskors Lagi

Felldy Aslya Utama
Terdakwa perkara dugaan korupsi proyek pengadaan e-KTP Setya Novanto memasuki ruang sidang Tipikor, Jakarta Pusat. (Foto: Koran Sindo).

Permintaan kuasa hukum Setya Novanto tidak dikabulkan hakim. Sidang kemudian dilanjutkan dengan melontarkan beberapa pertanyaan ke Setya Novanto.

Namun, pria yang dikenal Setnov yang duduk di kursi persidangan tidak menjawab pertanyaan yang dilontarkan kepadanya. Hakim kemudian menanyakan JPU kondisi Setya Novanto ketika menjalani pemeriksaan dan istirahat makan siang.

Tiba-tiba Setya Novanto mengucapkan bahwa dirinya kurang sehat. Namun, ditanyakan kembali oleh hakim, Ketua Umum Partai Golkar itu diam lagi tidak menjawab.

Hakim kemudian menskors kembali sidang. "Jadi saudara Jaksa Penuntut Umum kita skors untuk sementara" ucap hakim.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
8 tahun lalu

Pleno Golkar Bahas Perkembangan Sidang Perdana Tipikor Setnov

Nasional
8 tahun lalu

Sidang Tipikor Setnov Diskors Tiga Kali

Nasional
8 tahun lalu

Sebelum Pembacaan Dakwaan, Setnov Mual Izin ke Toilet

Nasional
8 tahun lalu

Wajah Pucat Setya Novanto Warnai Jalannya Sidang Perdana Tipikor

Nasional
8 tahun lalu

Sidang Tipikor Ditunda Sementara, Sejumlah Orang Orasi Dukung Setnov

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal