Terungkap, KPK Sudah Selidiki Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat Whoosh sejak Awal 2025

Nur Khabibi
Ilustrasi KPK telah menyelidiki kasus dugaan mark up kereta cepat Whoosh sejak awal 2025. (Foto: iNews.id)

"Tentu setiap informasi dan data, baik yang disampaikan melalui saluran pengaduan masyarakat, itu tentu juga bisa menjadi pengayaan bagi tim, untuk menelusuri dan mengungkap perkara ini," tutur dia. 

"Secara umum tentu tim terus melakukan pencarian, keterangan-keterangan yang dibutuhkan untuk membantu dalam mengungkap perkara ini," sambungnya. 

Sebelumnya, KPK menyatakan tengah melakukan penyelidikan terkait  dugaan mark up Whoosh.  Hal itu sebagaimana disampaikan Plt Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur Rahayu. 

"Saat ini sudah pada tahap penyelidikan," kata Asep.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

KPK Mulai Selidiki Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Nasional
2 jam lalu

KPK Ungkap Alasan Hentikan Penyidikan Lahan RS Sumber Waras

Nasional
5 jam lalu

KPK Pindahkan Penahanan 2 Penyuap Bupati Koltim, bakal Disidang di Sultra

Nasional
7 jam lalu

KPK Panggil Politisi NasDem Rajiv terkait Kasus Korupsi CSR BI-OJK

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal