TGPF Penembakan Intan Jaya Total Periksa 42 Saksi

Riezky Maulana
Ketua Harian Kompolnas yang juga Ketua Tim Investigasi Lapangan TGPF Intan Jaya Irjen Pol (Purn) Benny Mamoto. (Foto: dok. Okezone).

Saat ini TGPF telah menyelesaikan tugasnya di Kabupaten Intan Jaya, Papua. Mereka rampung mencari informasi dan fakta terkait serangkaian penembakan yang terjadi setelah lima hari berada di Papua.

Benny menuturkan, pengumpulan fakta dan informasi dikerjakan di tengah kondisi yang tidak biasa. Seperti diketahui TGPF sempat diadang KKB di Hitadipa hingga salah satu anggota, Bambang Purwoko tertembak.

"Sampai hari ini kami sudah menyelesaikan target secara maksimal, dalam kondisi seperti ini, artinya tidak dalam kondisi normal," katanya dalam keterangan video, Senin (12/10/2020).

Dia menjelaskan pencarian informasi tetap menemui target meski menggunakan metode beberapa saksi diminta hadir menemui mereka tanpa TGPF datang lokasi. Menurutnya, anggota TGPF tidak menyambangi secara langsung para saksi karena alasan keamanan.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

Gempa Besar Magnitudo 6,1 Guncang Supiori Papua

Bisnis
14 hari lalu

Guru Ini Dirikan AgenBRILink di Pedalaman Papua, Dorong Inklusi dan Literasi Keuangan bagi Masyarakat

Nasional
20 hari lalu

Daftar Nama 3 Prajurit TNI di Papua Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa, Anggota Koops Habema

Nasional
20 hari lalu

Salut! 3 Prajurit TNI Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa usai Operasi Hadapi KKB OPM

Nasional
25 hari lalu

Identitas 5 Korban Serangan Brutal KKB di Nabire, 1 Tewas 4 Luka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal