Tujuh Jenderal Bintang Tiga Polri Pensiun di Tahun 2023

Puteranegara Batubara
Sebanyak tujuh jenderal tiga Polri akan pensiun tahun ini (Foto: Ist)

6. Komandan Korps (Dankor) Brimob Polri Komjen Anang Revandoko yang merupakan lulusan Akpol tahun 1988. Anang sendiri kelahiran 14 Oktober 1965. Ia sebelum menjabat Dankor Brimob, pernah menjadi Kapolda Kalteng hingga Wadankor Brimob Polri. 

7. Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Petrus Reinhard Golose yang merupakan jebolan Akpol 1988, merupakan kelahiran 27 November 1965. Ia juga memasuki usia 58 tahun pada 2023 ini. 

Sebelum menjadi Kepala BNN, Petrus Golose pernah menjabat sebagai, Kapolda Bali, Deputi Bidang Kerjasama Internasional BNPT, hingga Direktur Penindakan BNPT. 

Biasanya, di internal Polri, untuk melakukan rotasi jabatan yang terbilang strategis, hal itu akan dibahas dalam rapat Dewan Kepangkatan dan Jabatan Tinggi (Wanjakti). Mereka akan merapatkan sejumlah nama yang direkomendasikan untuk mengisi jabatan itu dan nantinya akan diserahkan ke Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.  

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo saat disinggung soal Wanjakti menyatakan bahwa, masih akan berkoordinasi dan berkomunikasi dengan As SDM Polri. 

"Nunggu info dari SDM dahulu ya," kata Dedi, Jakarta, Kamis (16/2/2023).

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
42 menit lalu

KUHAP dan KUHP Baru Berlaku Mulai Hari Ini, Polri Langsung Terapkan

Nasional
1 jam lalu

Polri Segera Umumkan Tersangka Kasus Kayu Gelondongan Bencana Sumatra

Nasional
2 hari lalu

Polri Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Serentak, 42 Pati dan Ribuan Personel Dapat Promosi

Nasional
2 hari lalu

Ada Istilah No Viral No Justice, Kapolri Minta Polisi Tak Baperan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal