Viral Sepatu Jokowi usai Kunjungi Kebakaran Hutan di Riau, Ini Penampakannya

Aditya Pratama
Sepatu Jokowi (Foto: Twitter)

"Foto sepatu Pak Jokowi, Pak Basuki, Pak Wiranto, dan Pak Pramono sebelum dan setelah mengunjungi lokasi kebakaran hutan di Pelalawan, Riau. Coba tebak sepatu siapa yang paling kotor?" tulis komentar foto akun @giewahyudi di twitter.

Beredarnya foto-foto tersebut diiringi beragamnya komentar netizen. Namun begitu, banyak yang memuji upaya pemerintah menangani kebakaran hutan.

"Nah, debu-debu di sepatu beliau-beliau itulah yang dihirup sama warga dan satwa yang terkena dampak kabut asap karhutla. Kebayang kan sesaknya mereka?'" tulis komentar @AbilAkbr.

"Urgent sekali sepatu kotor dibanding paru2 kotor menghirup asap," tulis komentar @@imvibby.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Kuasa Hukum soal Tudingan Ijazah Palsu: Jokowi Siap Lahir Batin Jalani Persidangan

Nasional
9 jam lalu

Pengacara Sebut Jokowi bakal Maafkan Tersangka Fitnah Ijazah: tapi Proses Hukum Lanjut

Nasional
12 jam lalu

Andi Azwan Yakin Jokowi Mau Maafkan Roy Suryo Cs: Beliau Negarawan!

Nasional
10 hari lalu

Jokowi Sempat Tak Setuju Pasal Penghinaan Presiden di KUHP, Tak Ambil Pusing Dihina

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal