Viral Video Penyiksaan Anjing Dikuliti Hidup-Hidup, Polisi Buka Suara

Ari Sandita Murti
Ilustrasi viral video penyiksaan anjing dikuliti hidup-hidup . (Foto: Freepik)

JAKARTA, iNews.id - Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan penyiksaan terhadap seekor anjing dengan cara dikuliti hidup-hidup. Video tersebut beredar luas di media sosial dan menimbulkan keresahan publik.

Merespons hal itu, Kapolres Sragen, AKBP Petrus P. Silalahi menjelaskan bahwa peristiwa itu tidak terjadi di Sragen, Jawa Tengah seperti yang digadang-gadangkan dalam video yang viral.

"Informasi yang menyebutkan kejadian tersebut berlangsung di Sragen adalah tidak benar dan menyesatkan," ucap dia dalam keterangannya, Senin (9/6/2025).

Menurutnya, berdasarkan penelusuran digital forensik, video yang sama ternyata telah diunggah sebelumnya pada tanggal 5 Januari 2025 oleh akun Instagram @catty_home_jember. Serta, diketahui bahwa lokasi kejadian bukan berada di Sragen.

Dia menerangkan, hasil penyelidikan, Aris Hantoro warga Desa Glonggong, Kecamatan Gondang, Kabupaten Sragen, adalah pihak yang menyebarkan ulang video tersebut melalui status WhatsApp miliknya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Seleb
8 jam lalu

Sabrina Alatas Diajak Dansa bareng Hotman Paris di Bali, Gas?

Seleb
9 jam lalu

Kak Seto Dibully Netizen gegara Terlalu Lincah, Responsnya Menenangkan!

Seleb
10 jam lalu

Sabrina Alatas Tidak Suka Kucing, Raisa Anabul Lovers!

Seleb
11 jam lalu

Panas! Rachel Vennya Diduga Balas Sindiran Azizah Salsha soal Downfall

Seleb
12 jam lalu

Babak Baru Nikita Mirzani Vs Reza Gladys Dimulai, Kasus Perbuatan Melawan Hukum!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal