Jadwal Timnas Indonesia Senior hingga Kelompok Umur di 2025: Terdekat Piala Asia U-20

Reynaldi Hermawan
Jadwal Timnas Indonesia senior hingga kelompok umur sepanjang 2025 (Foto: PSSI)

Kemudian Garuda Muda juga mentas di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Namun AFC belum mengumumkan kapan agenda itu berlangsung.

Terdekat ada Timnas Indonesia U-20 yang berjuang. Pasukan Indra Sjafri itu tampil di Piala Asia U-20 2025 di China Februari mendatang.

Jadwal Timnas Indonesia senior dan kelompok umur di 2025 selengkapnya:

Timnas Indonesia:

Kualifikasi Piala Dunia 2026

20 Maret 2025: Timnas Indonesia vs Australia

25 Maret 2025: Timnas Indonesia vs Bahrain

5 Juni 2025: Timnas Indonesia vs China

10 Juni 2025: Timnas Indonesia vs Jepang

Timnas Indonesia U-23:

Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 (Belum Diumumkan)

9-20 Desember 2025: SEA Games 2025

Timnas Indonesia U-20:

6-23 Februari 2025: Piala Asia U-20 2025

Timnas Indonesia U-17:

3-20 April 2025: Piala Asia U-17 2025 

Timnas Putri Indonesia:

5/7 Januari 2025: Timnas Putri Indonesia vs Lebanon 

17-26 Februari 2025: FIFA Matchday

31 Maret - 8 April 2025: FIFA Matchday

ASEAN Women's Championship 2025 (Belum Diketahui)

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
11 jam lalu

Heboh! Begini Reaksi Netizen usai John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
18 jam lalu

PSSI Perkenalkan John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia 12 Januari 2026

Soccer
18 jam lalu

John Herdman Siap-Siap! Timnas Indonesia Hadapi Jadwal Super Padat di 2026

Soccer
18 jam lalu

Terungkap! Ini Alasan Utama PSSI Tunjuk John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal