Thomas Doll: Wasit Indonesia Banyak Salah, Harus Pakai VAR

Rifqi Herjoko
Thomas Doll menyebut penerapan teknologi Video Assistant Referee (VAR) di Liga 1 2023/2024 penting. Sebab, dia menilai keputusan wasit di Liga 1 banyak yang salah. (foto: Persija)

Selain itu, dia meminta operator VAR harus paham aturan sepak bola. Hal itu agar VAR semakin membantu keputusan wasit.

"Akan tetapi, yang mengoperasikannya harus ahli dan mengerti sepak bola," katanya.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
8 jam lalu

Persib Bandung Dapat Kabar Baik Jelang Lawan Persija Jakarta

Soccer
11 jam lalu

Resmi! The Jakmania Dilarang Masuk GBLA saat Persib vs Persija

Soccer
12 jam lalu

Jelang Duel Panas Lawan Persib, Persija Malah Lepas Tiga Pemain Sekaligus

Soccer
13 jam lalu

Persita Resmi Datangkan Mantan Pemain Persija, Ramon Bueno Siap Perkuat Lini Tengah!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal