Belanja dengan Contactless di Supermarket dan Makanan Meningkat Selama Pandemi

Vien Dimyati
Belanja dengan sekali tap digemari banyak orang (Foto: tomorrow makers)

Dia menjelaskan, karena tingginya minat masyarakat, Visa juga meluncurkan Kartu CIMB Preferred Visa Infinite Syariah secara virtual. "Kartu ini menargetkan pemegang kartu kelas atas yang ingin menikmati pengalaman first-class, sesuai prinsip dan gaya hidup Syariah, serta pengalaman berbelanja yang aman di merchant," ujarnya.

Riko menambahkan, dalam satu dekade terakhir, gaya hidup Syariah di kalangan konsumen kelas atas mulai berkembang. Apalagi meningkatnya kekhawatiran akan faktor higienis selama berbelanja di toko akibat pandemi. 

"Kami berupaya memberikan ketenangan pikiran bagi masyarakat kelas atas dengan memenuhi kebutuhan ini, dan semakin mengembangkan potensi pasar Syariah Indonesia yang belum dimanfaatkan," ujarnya.

Sementara itu, Head of Consumer Product, Preferred and Personalization CIMB Niaga Noviady Wahyudi mengatakan, dia berupaya menghadirkan beragam keuntungan bagi nasabah yang ingin menikmati pengalaman first-class dan gaya hidup Syariah. 

"Didukung oleh jaringan global dan teknologi mutakhir Visa, kartu ini mendukung aktivitas belanja di merchant yang sehat dan aman, serta aksesibilitas global saat bepergian ke luar negeri," katanya.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Internasional
7 hari lalu

Mengapa Paspor Timor Leste Lebih Kuat daripada Indonesia?

Internasional
10 hari lalu

Rekor! Arab Saudi Terbitkan 4 Juta Visa Umrah dalam 5 Bulan

Destinasi
22 hari lalu

Viral Foto Visa Shandy Aulia Terniat! Full Makeup Jadi Sorotan

Destinasi
22 hari lalu

Geger! Paspor Malaysia Sekuat Amerika Serikat, Apa Keuntungannya?

Destinasi
22 hari lalu

Batas Pendaftaran SDUWHV: Panduan Lengkap dan Jadwal Terbaru untuk Calon Peserta Work and Holiday Visa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal