5 Manfaat Bawang Merah untuk Kesehatan, Bisa Cegah Obesitas

Siska Permata Sari
Manfaat bawang merah (Foto: craftlog)

4. Meningkatkan kesehatan otak

Di urutan ke-empat adalah mampu meningkatkan kesehatan otak. Salah satu alasan bawang merah dapat memberikan keajaiban bagi kesehatan otak adalah adanya folat. Ini adalah salah satu dari delapan vitamin B, yang meningkatkan fungsi otak dengan berkontribusi pada kesehatan mental dan emosional. Folat juga melindungi DNA dan RNA tubuh Anda. 

Nutrisi bawang merah yang baik lainnya untuk otak adalah zat besi, yang juga penting untuk fungsi otak. Bawang merah juga mengandung senyawa lain yang disebut pyrithione, ini dapat melawan peradangan otak dan meningkatkan aktivitas neurologis. Selain itu, menurut beberapa sumber, bawang merah juga dapat membantu mencegah Alzheimer.

5. Mencegah obesitas

Manfaat bawang merah urutan terakhir adalah mencegah obesitas. Manfaat ini didapatkan berkat ekstrak etil asetat pada bawang merah yang dapat menekan penumpukan lemak dalam tubuh. Kandungan itu juga berpotensi membantu mencegah obesitas. Plus, bawang merah memiliki antioksidan yang membantu meningkatkan metabolisme, sehingga berkontribusi pada pengaturan berat badan dan kesehatan yang optimal.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
24 jam lalu

Bawang Putih Bisa Jadi Obat Flu dan Pilek, Mitos atau Fakta?

Health
4 hari lalu

Vitamin C atau Vitamin D, Mana Lebih Baik Tingkatkan Imun?

Nasional
7 hari lalu

Harga Pangan Hari Ini, Bawang hingga Daging Sapi Melonjak di Momen Nataru

Megapolitan
21 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal