Aneka Kuliner Khas Semarang Patut Anda Coba

Dani M Dahwilani
Beberapa makanan yang identik dengan Kota Semarang, antara lain Bandeng Presto, Babat Gongso, Lumpia Gang Lombok, Tahu Pong Depok. (Foto: Dok/Jelajah Gizi)

"Pentingnya kita berdaulat terhadap pangan. Di mana pangan lokal memiliki banyak manfaat bagi nutrisi serta lingkungan sehingga tidak tergantung pada bahan-bahan dari luar. Saat ini, tidak terasa kita dijajah oleh makanan dari luar. Sementara negara lain berusaha menjaga makanan lokal mereka," ungkapnya.

Sementara itu, Corporate Communication Director Danone Indonesia Arif Mujahidin mengatakan, Indonesia memiliki beragam cita rasa lokal yang nutrisinya tidak kalah dengan pangan internasional. Masyarakat perlu mengetahui nutrisi yang baik bagi tubuhnya, dan bagaimana makanan tersebut dapat berdampak positif bagi bumi dan masyarakat sekitar.

”Sebagai perusahaan yang telah ada di tengah masyarakat Indonesia selama lebih dari 40 tahun, Nutricia Sarihusada rutin mengadakan edukasi tentang nutrisi ke berbagai kalangan. Salah satu program edukasi yang rutin dilaksanakan sejak 2012, yaitu Jelajah Gizi untuk memperkenalkan keanekaragaman makanan khas daerah sekaligus mempelajari sejarah dan budaya yang melatar belakanginya," ujar Arif.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Megapolitan
21 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
2 bulan lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
2 bulan lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Kuliner
2 bulan lalu

Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal