4 Cara Membuat Es Kopyor, Manis dan Segar untuk Berbuka Puasa

Siska Permata Sari
Mencicipi Es Kopyor (Foto:Instagram @arnimunawati)

Bahan-bahan:

  • 1 bungkus agar-agar
  • 1 bungkus santan kemasan
  • 3 sdm gula pasir
  • Garam sejumput
  • 2 lembar daun pandan
  • 500 ml air matang
  • Sirup coco pandan
  • Susu kental manis 
  • Es batu

Cara pembuatan:

1. Pertama, buat dulu kopyor buatan dengan memasukkan agar-agar, santan, gula pasir, garam, daun pandan dan air matang ke dalam panci lalu aduk rata.

2. Lalu, masak dengan api kecil-sedang sembari terus diaduk hingga mendidih. Jika sudah, matikan api.

3. Diamkan adonan sebentar hingga sedikit mendingin, kemudian saring adonan ke dalam wadah bersih.

4. Kemudian siapkan es batu besar di dalam wadah. Tuang adonan sesendok demi sesendok ke atas es batu, lakukan hingga adonan habis. Lalu saring dan tiriskan kopyor.

5. Jika sudah, siapkan gelasnya. Masukkan sirup coco pandan secukupnya, es batu, kemudian kopyor, dan susu kental manis. Voila! Es kopyor sudah siap disajikan.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
22 hari lalu

Matcha Bukan Sekadar Minuman, Ternyata Simbol Perdamaian

Megapolitan
22 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
1 bulan lalu

Tren Coffee Tonic Ramai di Kalangan Runner, Minuman Apa Itu?

Health
2 bulan lalu

4 Minuman Bikin Kulit Cantik dan Glowing, Wanita Wajib Coba

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal