Clava dan Nindy Menangkan Tantangan Wheel of Fortune MasterChef Indonesia

Rizqa Leony Putri
Clava dan Nindy menangkan tantangan Wheel of Fortune (Foto: Ist)

Kemudian, Hamdzah, Yuli, dan Ramos yang mendapat negara China. Selanjutnya Nindy, Yuri, dan Vicky yang haru menyelesaikan hidangan khas India. Kemudian, Mariska, Risma, dan Chika yang mengadu keberuntungannya dengan hidangan Jepang.

Tak ketinggalan, Isman, Becca, dan Dava yang bertugas memasak hidangan Italia. Serta Audrey, Clava, dan Jerry yang harus memasak hidangan khas Thailand. Semua peserta pun harus menyelesaikan masakannya dalam 60 menit.

Hingga akhirnya, Clava berhasil membuktikan kemampuan melalui hidangan Seafood Tomyam.

"Secara presentasi ini menggiurkan, ngambil banyak juga enggak rugi. I think it's nice, kamu dapat semua rasanya," ujar Chef Arnold.

"This is very good, Clava. Ini saya bisa makan, saya bisa habisin, dan saya bisa bayar juga," kata Chef Renatta.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
16 jam lalu

Ujian Kekompakan di Offsite Challenge Basarnas, MasterChef Indonesia Season 13 Episode 7 Penuh Tantangan!

Kuliner
16 hari lalu

Bootcamp MasterChef Indonesia Season 13 Dimulai, Tantangan Sederhana Bikin Panik Kontestan!

Megapolitan
22 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
22 hari lalu

Formasi Baru! Chef Juna Ditemani 2 Juri Profesional di MasterChef Indonesia Season 13

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal