Incar Kuliner Indonesia, Coba Sate dan Bakso Khas Satoo Shangri-La

Rahma Sari
Kuliner khas Indonesia (Foto: NyonyaCooking)

Menurut Kristianto, sejak awal Januari, food stall bakso dan sate sudah dibuka. Pengunjung yang ingin mencicipi cita rasa kuliner Indonesia khas Satoo Shangri-La, terpantau sangat ramai.

Satoo Shangri-La memiliki sembilan food stall, yaitu western, pasta, jamu, desert, Indian, seafood dan sushi sashimi, Japanes corner dan Indonesia.

Selama satu tahun ini akan ada berbagai macam makanan khas daerah Indonesia yang akan disajikan. Setiap bulan menu akan berganti.

Pada Januari tersedia menu dari Jawa barat, Februari menu dari Sumatera Selatan, Maret menu dari Bali, April menu dari Jawa Tengah-Yogyakarta, Mei dan Juni menu favorit Indonesia, Juli menu Jakarta, Agustus menu dari Sulawesi Utara-Manadon September dari Sumatera Barat, Oktober dari Sumatera Utara, November dari Jawa Timur, dan Desember menu favorit.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
2 bulan lalu

5 Restoran Indonesia Terbaik di Amsterdam, Obat Rindu Nusantara

Bisnis
2 bulan lalu

Tiga Produk Unggulan Ajinomoto Raih Penghargaan TOP Halal Award 2025

Kuliner
4 bulan lalu

Kuliner Indonesia Masuk Forbes Asia 100 to Watch 2025

Health
7 bulan lalu

Benarkah Makan Gado-Gado Berbahaya bagi Kesehatan? Dokter Ungkap Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal