Nenek Usia 104 Tahun Ungkap Rahasia Panjang Umur karena Minuman Ini

Vien Dimyati
Nenek usia 104 tahun ungkap rahasia panjang umur (Foto: Insider)

JAKARTA, iNews.id - Bagi sebagian wanita, menerapkan diet sudah menjadi aktivitas yang dilakukan setiap hari. Wanita kerap melakukan diet nasi, memakan sayur dan buah, hingga diet ekstrem.

Namun, seorang wanita di Michigan, Theresa Rowley mengungkap rahasia diet yang selama ini dia lakukan. Hingga usia memasuki 104 tahun, Theresa selalu terlihat sehat karena melakukan diet coke.

Theresa Rowley selalu memuji diet coke yang telah dia lakukan selama ini, bisa membuat panjang umur. Wanita asal Michigan itu mengatakan, dia minum sekaleng soda diet setiap  hari.

Setidaknya, Rowley meminum satu sendok diet coke sehari karena dia menyukai rasanya. "Saya meminumnya karena saya suka. Saya selalu belanja diet coke setiap hari Rabu, dan saya membutuhkan lebih banyak Diet Coke. Bahkan, saya memiliki satu kantong berisi kaleng diet coke yang kosong, dan bersiap untuk membelinya kembali," ujar Rowley, seperti dikutip iNews.id, melalui Insider, Selasa (9/1/2018).

Rowley menjelaskan, dia terkejut telah hidup begitu lama, meskipun ayahnya meninggal pada usia 102 tahun.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
4 bulan lalu

Langkah Ampuh Diet Tanpa Tersiksa, Lakukan Low-GI Swaps!

Health
8 bulan lalu

8 Tips Diet usai Lebaran Agar Badan Tetap Sehat, Olahraga Mulai Lagi Yuk!

Health
1 tahun lalu

Diet Berlebihan demi Badan Ideal, Apakah Berpengaruh untuk Tubuh Kita?

Health
1 tahun lalu

Lakukan Diet Cair Setelah Memasang Behel Gigi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal