3 Resep Kuah Bakso Sapi, Rasa Kaldunya Gurih Pakai Bumbu Sederhana

Vien Dimyati
Segarnya kuah bakso sapi (Foto : Instagram@basokampung_agan) - (iNews.id/esa putra tanjung)

Bumbu Halus:
3 sdm bawang putih goreng⁣
3 sdm bawang merah goreng⁣

Bahan Pelengkap⁣:
Irisan daun bawang & seledri⁣
Bawang goreng

Cara Membuat:
1. Rebus iga sampai mendidih. Lalu buang air rebusan.⁣

2. Rebus kembali iga dengan air rebusan yang baru.⁣

3. Tambahkan bumbu halus, bawang bombai, garam, gula, merica dan kaldu sapi bubuk. Aduk merata. Fungsi bawang bombai di sini berguna agar kuah bakso tetap bening.⁣

4. Setelah iga empuk, masukan bakso. Masak sampai bakso matang. Koreksi rasa. Sajikan bakso dengan bahan pelengkap.⁣

Resep Sambal Taichan⁣

Bahan:

10 rawit setan⁣
2 butir bawang putih
2 butir bawang merah
Secukupnya garam, gula, merica bubuk dan penyedap⁣
1 sdt air perasan jeruk nipis⁣
50 ml kaldu/air biasa⁣
Minyak untuk menumis secukupnya

Cara Membuat:
1. Rebus cabai dan duo bawang sampai agak lunak. Tiriskan. Lalu uleg kasar.⁣

2. Tumis bumbu sambal. Bumbui dengan gula, garam, penyedap dan merica bubuk. Aduk merata.⁣

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Bisnis
2 hari lalu

Harga Pangan 19 November 2025: Bawang Merah hingga Daging Ayam Melambung

Buletin
2 hari lalu

Ngeri! 110 Anak Direkrut Teroris Lewat Game Online dan Instagram

Seleb
15 hari lalu

Viral Jisoo BLACKPINK Tulis Bahasa Indonesia di Postingan Instagram, Fans Histeris!

Seleb
17 hari lalu

Viral Sabrina Alatas Tutup Komentar Instagram usai Diserbu Netizen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal