Yuk Coba Resep Gulai Kepala Ikan! Hidangan Khas Aceh yang Menggugah Lidah

Kiki Oktaliani
Yuk coba resep gulai kepala ikan tanpa bau amis! (Foto: BKB)

Berikut resep gulai kepala ikan tanpa bau amis

Bahan-bahan:

Kepala ikan kakap merah, belah menjadi 2 - 800 gram
Jeruk nipis - 1/2 buah
Minyak untuk menumis - 3 sdm
Garam - 1 sdm
Gula pasir - 1 sdt
Santan dari 1 butir kelapa - 1 liter

Bumbu halus: 

Bawang merah - 8 butir
Bawang putih - 5 siung
Cabai merah keriting - 5 buah
Kemiri - 2 butir
Ketumbar, sangrai - 1 sdt
Kunyit - 4 cm
Jahe - 3 cm
Lengkuas - 3 cm

Bumbu rempah:

Daun salam - 3 lembar
Daun jeruk - 5 lembar
Batang serai, memarkan - 2 batang
Asam kandis - 2 buah

Cara membuat:

Lumuri kepala ikan kakap dengan air jeruk nipis, biarkan 10 menit.

Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai harum.

Masukkan daun salam, daun kunyit, daun jeruk dan serai. Lanjutkan menumis sampai bumbu tanak.

Tuang santan, aduk rata dan masak sampai mendidih.

Masukkan asam kandis, garam, dan gula. Koreksi rasanya. Jika kurang asin, garam bisa ditambahkan.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Kuliner
8 bulan lalu

Resep Bakso Gepeng ala Chef Martin Praja, Menu Sederhana Hangatkan Tubuh

Kuliner
9 bulan lalu

4 Resep Makanan Takjil Praktis Tanpa Banyak Minyak, Nomor 2 Enak Dimakan dengan Lontong

Kuliner
11 bulan lalu

Gara-Gara Untung Ada Rudy Semua Bisa Makan Enak dengan Resep Praktis dan Mudah!

Kuliner
1 tahun lalu

Viral Jajanan Misoa di Blok M Antre Panjang, Ternyata Begini Cara Buatnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal