Berikut tahapan untuk mengaktifkan fitur PayLater di TikTok:
- Buka aplikasi TikTok, pastikan aplikasi sudah diperbarui
- Login ke akun TikTok Anda
- Buka pengaturan akun yang dapat diakses melalui ikon profil di bagian kanan bawah layar
- Cari opsi PayLater yang mungkin berada di bawah kategori pembayaran atau keuangan
- Aktifkan PayLater dan ikuti semua petunjuk yang diberikan
- Lakukan verifikasi indentitas dengan mengikuti petunjuk dengan benar yang diberikan untuk menyelesaikan proses
- Selesai. Selanjutnya, rampungkan tahapan pengaturan dengan mengikuti langkah-langkah yang tersedia di aplikasi TikTok.
Demikian ulasan cara pinjam uang di TikTok Shop dengan cepat dan mudah. Semoga membantu dan selamat mencoba!
Editor: Aditya Pratama