Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ekspor Ilegal 87 Kontainer Produk CPO Terbongkar, Begini Modusnya
Advertisement . Scroll to see content

ICDX Catat Ada 29.148 Transaksi di Hari Pertama Perdagangan 2024

Rabu, 03 Januari 2024 - 17:51:00 WIB
ICDX Catat Ada 29.148 Transaksi di Hari Pertama Perdagangan 2024
ICDX catat 29.000 transaksi di hari perdana perdagangan 2024
Advertisement . Scroll to see content

Sebagai catatan, sepanjang tahun 2023 total transaksi di ICDX sebanyak 6.238.194,78 Lot, tumbuh 22 persen dibandingkan total transaksi tahun 2022 sebanyak 5.113.122,89 Lot. Dari Transaksi Multilateral, sepanjang tahun 2023 terjadi transaksi sebanyak 1.596.081 lot, tumbuh 64,45 persen dibandingkan tahun 2022 sebanyak 970.550 Lot.

Sedangkan transaksi Sistem Perdagangan Alternatif, sepanjang tahun 2023 terjadi transaksi sebanyak 4.642.113 Lot, tumbuh 12,06 persen dibandingkan tahun 2022 sebesar 4.142.573 Lot.

Transaksi Multilateral ICDX tahun 2023 didominasi kontrak Gold sebanyak 53,02 persen dan Currency sebanyak 42,80 persen. Sedangkan dari transaksi Sistem Perdagangan Alternatif, sepanjang tahun 2023 didominasi Kontrak Gold dengan besaran 57,99 persen dan Forex sebanyak 26,78 persen.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut