Dokter Hewan Meninggal setelah Terinfeksi Virus Monyet, Kasus Pertama di Dunia
Minggu, 18 Juli 2021 - 10:56:00 WIB
Virus tersebut pertama kali diidentifikasi pada 1932 sebagai “enzootic alphaherpesvirus” pada monyet jenis Macaca. Virus tersebut dapat ditularkan melalui kontak langsung dan pertukaran sekresi tubuh dengan tingkat tingkat kematian 70 hingga 80 persen.
Dalam jurnal tersebut, CCDC juga menyebutkan monyet kemungkinan berpotensi menimbulkan ancaman bagi orang-orang di sekitarnya.
Editor: Ahmad Islamy Jamil