Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3
Advertisement . Scroll to see content

Peringati Menyerahnya Jepang dalam PD II, PM Kishida Janji Negaranya Tak Perang Lagi

Senin, 15 Agustus 2022 - 18:36:00 WIB
Peringati Menyerahnya Jepang dalam PD II, PM Kishida Janji Negaranya Tak Perang Lagi
Fumio Kishida berjanji Jepang tak akan berperang lagi (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Beberapa rudal balistik China mendarat di perairan Zona Ekonomi Eksklusif Jepang.

Para pejabat Korsel mengungkapkan kekecewaan mendalam dan menyesalkan atas kunjungan pejabat Jepang ke kuil.

"Pemerintah Korea mendesak rakyat Jepang yang bertanggung jawab untuk menghadapi sejarah dan bercermin dari masa lalu secara rendah hati dan tulus serta melakui tindakan," kata seorang juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Korsel.

Juru Bicara Kemlu China Wang Wengbin mengatakan, Jepang perlu merenungkan sejarah negara itu secara mendalam.

"Beberapa tokoh politik Jepang sering mendistorsi dan mengagungkan sejarah penjajahan dengan berbagai cara, dan secara terbuka melanggar Deklarasi Kairo dan dokumen hukum penting lainnya yang secara jelas mengatur kembalinya Taiwan ke China," katanya.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut