Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!
Advertisement . Scroll to see content

Resahkan Warga, Pabrik Miras Rumahan di Jatiasih Bekasi Digerebek

Selasa, 01 Maret 2022 - 14:23:00 WIB
Resahkan Warga, Pabrik Miras Rumahan di Jatiasih Bekasi Digerebek
Pabrik miras rumahan di Bekasi digerebek warga (Foto : Ist)
Advertisement . Scroll to see content

“Saat kita masuk itu banyak ada bahan mentahnya, ada yang lagi produksi. Ada yang siap jual edar. Itu sudah ada,” kata dia.

Pelaku, kata Agus, sempat mengelak melakukan produksi cat. Namun belakangan setelah diminta pengakuan warga, pelaku akhirnya mengakui perbuatannya memproduksi miras ilegal.

“Waktu kita gerebek itu pelaku bilang tolong jangan laporin saya ke polisi,” katanya.

“Abis itu kita panggil pihak berwajib. 40 menit dari jam 10 datanglah aparat berwajib melakukan penyitaan beberapa, alat-alat tersebut,” katanya lagi.

Agus yang kerap disapa Yoyo mendapatkan pengakuan dari pelaku bahwa omset penjualan miras ditaksir sekitar Rp87 juta. 

“Omset penjualan nya dia itu pengakuannya Rp87 juta sebulan.” tuturnya.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut