Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kasus Suap Proyek RSUD, KPK Periksa Anak Buah Bupati Kolaka Timur
Advertisement . Scroll to see content

Ini Lima Arahan Jokowi pada Rakornas Penanggulangan Bencana, Nomor 5 Singgung Kearifan Lokal

Rabu, 23 Februari 2022 - 11:11:00 WIB
Ini Lima Arahan Jokowi pada Rakornas Penanggulangan Bencana, Nomor 5 Singgung Kearifan Lokal
Presiden Jokowi memberi 5 arahan terkait penanganan bencana (Foto : BNPB)
Advertisement . Scroll to see content

TANGERANG, iNews.id – Bencana terus memberikan dampak terhadap jatuhnya korban jiwa maupun kerugian material. Hal tersebut disampaikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana di Istana Bogor, Rabu (23/2/2022). 

Jokowi menegaskan penanggulangan bencana harus dilakukan secara terpadu dan sistematis. Jokowi menyampaikan bahwa Indonesia telah memiliki Rencana Induk Penanggulangan Bencana (RIPB) 2020 – 2044. Rencana tersebut harus dilaksanakan dengan penuh komitmen dan tanggung jawab. 

“Tahapan harus dilakukan secara disiplin dan konsisten. Bangsa Indonesia harus tangguh terhadap bencana,” ujar Presiden secara langsung dari Istana Bogor kepada  peserta Rakornas PB 2022 yang hadir fisik di ICE BSD, maupun yang mengikuti secara daring dari seluruh daerah di Indonesia. 

Pada kesempatan itu, Presiden secara khusus menyampaikan lima arahan kepada BNPB sebagai pilar penanggulangan bencana. 

Pertama, BNPB diharapkan untuk terus berbenah diri dengan budaya kerja dengan nilai-nilai berkualitas. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut