Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Mahfud MD Sebut Utang Whoosh Wajib Dibayar, Dugaan Korupsi Tetap Harus Diselidiki
Advertisement . Scroll to see content

Jenguk Hendropriyono, Mahfud MD Berdoa: Sembuhkanlah Penyakit Seniorku Ini!

Jumat, 29 April 2022 - 20:37:00 WIB
Jenguk Hendropriyono, Mahfud MD Berdoa: Sembuhkanlah Penyakit Seniorku Ini!
Mahfud MD menyempatkan diri menjenguk eks Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) AM Hendropriyono (foto: Instagram Mahfud MD)
Advertisement . Scroll to see content

"Pak AM Hendropriyono, senior dan teman berdiskusi yang selalu penuh semangat, sakit terserang DBD. Saya menengok hari ini," tulis Mahfud di akun Instagram resminya.

Mahfud mengatakan, kondisi abituren Akmil 1967 itu kini telah terlihat lebih sehat dari sebelum-sebelumnya. Mahfud juga mendoakan agar Allah SWT segera mengangkat penyakit yang dideritanya. 

"Saya berdoa, beliau mengamini, 'Ya Allah, Tuhan semua manusia yang menyembuhkan segala penyakit. Cepat sembuhkanlah penyakit seniorku ini, wahai sang maha penyembuh'," kata Mahfud. 

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut