Kriminolog Sebut Klaim Pelecehan Putri Tak Bisa Dijadikan Motif Pembunuhan Brigadir J
Senin, 19 Desember 2022 - 13:23:00 WIB
"Pastinya, adanya kemarahan yang dialami oleh pelaku yang berhubungan di Magelang, tapi tidak jelas," tuturnya.
"Tidak jelas, artinya tidak ada alat bukti ke arah situ? Artinya tidak bisa jadi motif?" tanya Jaksa.
"Tidak bisa," kata Mustofa.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq