Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hukum Sesat, Ekonomi Rusak
Advertisement . Scroll to see content

Puspom TNI Hentikan Kasus Dugaan Korupsi Heli AW-101, KPK Koordinasi dengan BPK

Selasa, 28 Desember 2021 - 10:55:00 WIB
Puspom TNI Hentikan Kasus Dugaan Korupsi Heli AW-101, KPK Koordinasi dengan BPK
Direktur Penyidikan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo Budiyanto. (Foto: KPK).
Advertisement . Scroll to see content

Dia menuturkan, hingga saat ini KPK terus berkoordinasi dengan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk mengaudit kerugian negara. Dia berharap dalam waktu dekat segera ditindaklanjuti BPK.

"Saya yakin beberapa hari ke depan mungkin di awal tahun koordinasi itu segera ditindaklanjuti dengan BPK untuk semakin memperjelas kira-kira apa saja yang masih kurang atau dibutuhkan oleh para pihak auditor," tuturnya.

Dalam kasus dugaan korupsi pembelian helikopter Augusta Westland (AW)-101 telah ditetapkan beberapa tersangka. Mereka, yakni Wakil Gubernur Akademi Angkatan Udara Marsekal Pertama Fachry Adamy. 

Fachry merupakan mantan pejabat pembuat komitmen atau Kepala Staf Pengadaan TNI AU 2016-2017. Tersangka lainnya, yaituLetnan Kolonel TNI AU (Adm) WW selaku mantan Pekas Mabesau Pelda SS selaku Bauryar Pekas Diskuau, Kolonel (Purn) FTS selaku mantan Sesdisadaau dan Marsekal Muda TNI (Purn) SB selaku Staf Khusus Kasau (mantan Asrena KSAU).

Editor: Kurnia Illahi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut