Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Duh, 51 Persen Kasus Korupsi Libatkan Pejabat Daerah
Advertisement . Scroll to see content

Tepis Ada Intimidasi, Danpuspom TNI Pastikan Kasus Korupsi Kabasarnas Akan Dituntaskan

Senin, 31 Juli 2023 - 23:03:00 WIB
Tepis Ada Intimidasi, Danpuspom TNI Pastikan Kasus Korupsi Kabasarnas Akan Dituntaskan
Danpuspom TNI Marsda R Agung Handoko dan Ketua KPK Firli Bahuri dalam konferensi pers di Mabes TNI, Jakarta, Senin (31/7/2023). (Foto: Riana Rizkia)
Advertisement . Scroll to see content

Sebelumnya Puspom TNI telah menetapkan Marsdya (Purn) Henri Alfiandi dan Letkol Adm Afri Budi Cahyanto sebagai tersangka kasus suap proyek alat deteksi reruntuhan. Keduanya kini mendekam di Instalasi Tahanan Militer Pusat Polisi Militer Angkatan Udara di Halim Perdanakusuma.

Dalam penetapan tersangka itu, Puspom TNI menyatakan telah terpenuhi unsur tindak pidana.

"Penyidik Puspom TNI meningkatkan tahap penyelidikan kasus ini ke tingkat penyidikan dan menetapkan kedua personel TNI tersebut atas nama HA dan ABC sebagai tersangka," kata Agung.

Editor: Reza Yunanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut