Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Daftar 10 Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Jadi Ketua  
Advertisement . Scroll to see content

Wakili Jokowi, Mahfud MD Bertemu Presiden Timor Leste Terpilih Jose Ramos Horta di Dili

Kamis, 19 Mei 2022 - 14:37:00 WIB
Wakili Jokowi, Mahfud MD Bertemu Presiden Timor Leste Terpilih Jose Ramos Horta di Dili
Menko Polhukam Mahfud MD menemui Presiden Timor Leste terpilih Jose Ramos Horta, Kamis (19/5/2022) di Dili, Timor Leste. (Foto: Kemenko Polhukam)
Advertisement . Scroll to see content

"Saya mendengar cerita dan masukan dari mereka, sekaligus berpesan agar terus menjaga persatuan dan rasa cinta Tanah Air," ucapnya. 

Tak hanya itu, Mahfud turut menjelaskan perihal kondisi politik dan ekonomi Tanah Air yang kian membaik. Termasuk upaya yang dilakukan pemerintah dalam menghadapi pandemi Covid-19.

"Tak lupa saya menjelaskan kondisi politik dan iklim demokrasi di Indonesia yang baik dan terjaga, perbaikan dan pertumbuhan ekonomi nasional, serta upaya kita untuk keluar dari pandemi Covid-19 yang juga berlangsung dengan baik," ucapnya. 

Editor: Rizal Bomantama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut