5 Latihan untuk Meningkatkan Fungsi Pernapasan, Semuanya Bisa Dilakukan di Rumah
2. Latihan Numbered Breathing
Pada latihan ini, cocok untuk siapa saja yang ingin meningkatkan kapasitas dan fungsi paru paru. Pertama-tama, lakukan dengan berdiri tegak dengan mata tertutup, kemudian tarik napas dalam-dalam.
Saat menarik napas, hitung hingga beberapa detik, lalu embuskan napas. Lakukan seperti itu berulang-ulang hingga hitungan kedelapan selesai.
3. Latihan Pursed-Lips Breathing
Latihan untuk meningkatkan pernapasan yang ini biasa disebut pursed-lips breating. Teknik pernapasan ini disebut sangat manjur bagi seseorang yang menderita penyakit paru obstruktif kronis (PPOK).
Untuk melatihnya, cukup bernapas melalui hidung (pastikan bibir tertutup), dan keluarkan perlahan-lahan melalui mulut yang di buka tipis selambat mungkin.