3 Cara Download Video TikTok yang Diprivasi, Bisa Tanpa Aplikasi
JAKARTA, iNews.id - TikTok menawarkan banyak konten menarik di dalamnya yang bisa diunduh para pengguna. Tapi bagaimana jika akun TikTok itu diprivasi? Cek cara download video TikTok yang diprivasi berikut ini.
Tak sedikit video menarik dibagikan akun yang diprivasi, sehingga jika tidak berteman dengannya, Anda tidak bisa dengan leluasa mengunduh konten yang diunggah mereka. Tapi jangan khawatir.
Sebenarnya Anda mempunyai beberapa cara untuk mengunduh video baik dengan aplikasi atau tidak. Penasaran bagaimana caranya? Berikut detailnya.
1. Download dan install aplikasi Snaptik di Google Play Store
2. Tentukan video TikTok yang ingin didownload lalu salin linknya
3. Buka aplikasi Snaptik kemudian tempel link pada kolom yang disediakan oleh Snaptik
4. Download video pada aplikasi Snaptik dan tunggu prosesnya selesai.
Download lewat PrivateTikTok
1. Tentukan video TikTok yang ingin didownload lalu salin usernamenya
2. Buka browser lalu kunjungi situs PrivateTikTok dengan alamat https://www.privatetiktok.com/